Cari Loker ...

PT Indonesia Weda Bay Industrial Park

PT Indonesia Weda Bay Industrial Park adalah kawasan Industri pertambangan untuk memfasilitasi proses pengolahan logam berat dan produksi komponen baterai kendaraan listrik.

Kawasan PT Indonesia Weda Bay Industrial Park berlokasi di Desa Lelilef, Kecamatan Weda, Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi Maluku Utara Indonesia. Perusahaan ini sudah beroperasi sejak tahun 2018 lalu. Kawasan Industri Weda Bay sangat mengedepankan kesehatan pekerja dan penghijauan lingkungan sekitar.

PT Indonesia Weda Bay Industrial Park memiliki visi dan misi yang telah di bentuk untuk melakukan kegiatan industri yang berkelanjutan dan mengurangi emisi rumah kaca. Terdapat beberapa visi misi PT Indonesia Weda Bay Industrial Park seperti berikut:

Visi PT Indonesia Weda Bay Industrial Park

Membangun kawasan industri berbasis nikel yang berkelas dunia.

Misi PT Indonesia Weda Bay Industrial Park

  • Mengembangkan bisnis yang efisien dan menguntungkan pemegang saham serta klien.
  • Menciptakan bisnis yang berkelanjutan serta bertanggung jawab dalam transformasi sumber daya bumi.
  • Mengembangkan sumber daya manusia yang unggul (Memiliki integritas, kapasitas, kejujuran dan kepercayaan).
  • Berkontribusi terhadap pembangunan dunia, nasional dan lokal.

Sekilas PT Indonesia Weda Bay Industrial Park

PT Indonesia Weda Bay Industrial Park adalah Kawasan Industri pertama terintegrasi di Indonesia yang diperuntukkan untuk memfasilitasi proses pengolahan mineral dan produksi komponen baterai kendaraan listrik.

Lowongan Kerja di PT Indonesia Weda Bay Industrial Park

Rp 6.000.000
Bulanan
Rp 6.000.000
Bulanan
Rp 5.000.000
Bulanan