Cari Loker ...

PT Indra Karya (Persero)

PT Indra Karya (Persero) merupakan perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang berdiri sejak tahun 1961. Awalnya PT Indra Karya (Persero) bergerak di bidang kontraktor.

Kemudian pada tahun 1972 PT Indra Karya (Persero) berkembang secara dinamis dan historikal ini ditata ulang lini bisnisnya menjadi Konsultan teknik dan Manajemen.

Sampai sekarang, PT Indra Karya (Persero) terus berkembang dan membangun dirinya sebagai perusahaan Konsultan Teknik terkemuka di Indonesia. Hebatnya lagi perusahaan BUMN ini juga sudah terdaftar di WB, ADB, JBIC, dan IDB serta dipercaya sebagai Lead Firm dari asosiasi konsultan.

PT Indra Karya (Persero) juga memiliki laboratorium tanah milik sendiri, studio perencanaan terintegrasi, sistem monitoring pelaksanaan proyek online terintegrasi (EKPP).

Selain itu, PT Indra Karya (Persero) memiliki rencana lima tahun kedepan akan melakukan perkuatan dan diversifikasi usah menjadi Konsultan yang diperluas yaitu perluasan bidang usaha sumber daya air dan energi. Dengan demikian PT Indra Karya (Persero) menjadi Engineering, Developer dan Industri.

Untuk terus menjadi perusahaan terbaik di bidangnya, PT Indra Karya (Persero) memiliki visi kuat yaitu menjadi perusahaan konsultan yang diperluas Terintegrasi dan berkinerja unggul di Asia.

Guna melancarkan visi tersebut, P Indra Karya juga mempunyai misi unggulan yakni membangun SDM ber-AKHLAK, mengembangkan usaha Engineering, Developer, dan Industry yang unggul Inovasi berkelanjutan atas produk dan proses untuk terciptanya kepuasan pelanggan serta melakukan transformasi budaya digital menjalankan perusahaan dengan GCG.

Alamat Kantor PT Indra Karya (Persero)

PT Indra Karya (Persero) kini terus tumbuh dan berkembang menjadi perusahaan Konsultan Teknik terkemuka di Indonesia. Untuk alamat lengkap PT Indra Karya (Persero) yaitu berada di Jakarta, tepatnya:

HK Tower Lantai 9, Jl. Biru Laut X Kav.9 Cawang Jakarta 13340 Indonesia.
(021) 8192636

Sekilas PT Indra Karya (Persero)

PT Indra Karya (Persero) merupakan perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang berdiri sejak tahun 1961. Awalnya PT Indra Karya (Persero) bergerak di bidang kontraktor, kemudian pada tahun 1972 PT Indra Karya (Persero) berkembang secara dinamis dan historikal ini ditata ulang lini bisnisnya menjadi Konsultan teknik dan Manajemen.

Lowongan Kerja di PT Indra Karya (Persero)