Sekilas PT Maccon Generasi Mandiri
PT Maccon Generasi Mandiri adalah perusahaan sebagai penyediaan beton ringan ACC (Autoclaved Aerated Concrete) dengan merek Maccon (MAC). Berdiri sejak 26 November 2013 di Makassar, PT Maccon Generasi Mandiri memproduksi beton ringan ACC guna menunjang pesatnya pembangunan infrastruktur di kawasan timur Indonesia.