Sekilas PT Patria Maritim Perkasa
PT Patria Maritim Perkasa adalah anak perusahaan dari PT United Tractors Pandu Engineering di bawah United Tractors Group dan Astra Group. Perusahaan ini banyak memproduksi produk-produk pendukung seperti Pertambangan, Perkebunan, Logistik dan alat-alat industri. PT Patria Maritim Perkasa sendiri bergerak di bidang Engineering dan pembangunan kapal yang bertujuan untuk mengembangkan dan mendukung sektor maritim.