Sekilas PT Produk Rekreasi (Kids Fun)
PT Produk Rekreasi (Kids Fun) didirikan pada tahun 1997 dan mulai resmi beroperasi pada 22 Januari 1998. Sebagai salah satu perusahaan asing, PT Produk Rekreasi adalah satu-satunya perusahaan di Indonesia yang mempunyai franchise Kids Fun Park.
PT Produk Rekreasi telah membangun taman rekreasi keluarga dan anak di lahan seluas kurang lebih 7 hektar yang berlokasi di Bantul, Yogyakarta. Saat ini, PT Produk Rekreasi sangat berkembang pesat di Indonesia.
Alamat (Head Office):
Jalan Wonosari Km 10, Yogyakarta, Jawa Tengah.