Sekilas Rumah Sakit Pertamina Balikpapan
Rumah Sakit Pertamina Balikpapan (RSPB) didirikan untuk memberikan jasa layanan kesehatan bagi para pekerja dan keluarga Pertamina yang bekerja di Balikpapan. RSPB dikelola UP V Balikpapan, mengingat bahwa Pertamina hanya akan bergerak pada bisnis intinya saja yaitu pengelolaan sumber daya minyak dan gas bumi. Pertamina bersama Yayasan Tabungan Pegawai Pertamina berubah menjadi PT Pertamina Saving Investment, dan kemudian menjadi Pertamina Dana Ventura mendirikan anak perusahaan untuk mengelola kegiatan pelayanan kesehatan berupa Rumah sakit.