Sekilas Yayasan Islam Al-Hamidiyah
Yayasan Islam Al-Hamidiyah adalah Sekolah Islam dan Pesantren Modern terbaik di Depok, Jawa Barat, Indonesia. Didirikan pada tahun 17 Juli yang bergerak di bidang pendidikan dan sosial. Salah satu keunggulan Yayasan Islam Al-Hamidiyah selain dari Sarana dan Fasilitas Pembelajaran terkini, juga telah bekerja sama dengan Cambridge University Press. Selain itu, untuk semua Tingkat pendidikan Yayasan Islam Al-Hamidiyah sudah AKREDITASI A.