Tips Karir

Cara Menghapus Akun Karir Com Permanen dan Berhenti Berlangganan

Giring Erlangga

Cara Menghapus Akun Karir Com
Cara Menghapus Akun Karir Com, Source: Istockphoto

Iberian-Partners.com – Tak sedikit pengguna ingin mengetahui bagaimana cara menghapus akun Karir.com. Sebenarnya hal itu cukup mudah dilakukan, tetapi terdapat beberapa langkah harus dilewati.

Ada langkah-langkah tertentu ini membuat pengguna terkadang mengalami kebingungan ketika hendak menghapus akun Karir.com. Misalnya, kalian diharuskan membuat pesan email baru bila ingin menghilangkan akun sendiri pada platform tersebut.

Meskipun begitu cara menghapus akun Karir.com tak hanya mengirimkan pesan email saja, tetapi masih ada beberapa tahapan lainnya. Apabila kalian tidak mengetahuinya, tenang saja karena kami akan membagikan informasinya.

Cara menghapus akun Karir.com dibutuhkan oleh seseorang karena ingin beralih dengan membuat akun LinkedIn. Untuk mengetahui cara menghilangkan akun di platform tersebut, silakan simak ulasan di bawah ini.

Alasan Menghapus Akun Karir Com

Alasan Menghapus Akun Karir Com
Source: Istockphoto

Karir.com memang menjadi salah satu platform penyedia informasi lowongan kerja terlengkap. Meskipun begitu tak menutup kemungkinan bila penggunanya kerap kali ingin menghapus akun miliknya pada situs pencari pekerjaan tersebut. Hal itu biasanya dilandasi oleh beberapa alasan di mana membuat pengguna merasa tidak nyaman.

Kami telah merangkum sejumlah alasan dari seseorang yang ingin menghapus akun Karir.com. Dengan mengetahui alasannya mungkin saja dapat menjadi bahan pertimbangan kalian sebelum melakukan penghapusan tersebut. Beberapa alasan menghapus akun di platform ini di antaranya:

1. Perubahan Karir

Ada kemungkinan seseorang menghapuskan akun Karir.com lantaran berkeinginan beralih ke industri atau bidang pekerjaan berbeda sehingga tidak membutuhkan situs ini. Hal itu terjadi bisa saja terjadi karena platform tersebut tidak menyediakan kebutuhan pencari kerja secara lengkap.

2. Pindah ke Platform Lain

Beberapa pengguna Karir.com terkadang memilih pindah ke platform pencari kerja lain di mana lebih sesuai dengan kebutuhan atau preferensinya. Faktor keterbatasan informasi mengenai lowongan pekerjaan di situs tersebut besar kemungkinan tidak berdasarkan keinginan penggunanya. Oleh karena itu tak sedikit pengguna memutuskan pindah ke platform lain di mana lebih lowongan kerjanya lebih banyak.

3. Mendapat Pekerjaan

Ketika pengguna sudah mendapatkan pekerjaan melalui Karir.com, biasanya akan memutuskan untuk menghapus akun karena tujuannya telah tercapai. Alasan seperti itu memang kerap dijumpai. Beberapa pengguna merasa penghapusan akun Karir.com akan mengurangi notifikasi informasi lowongan kerja serta berhenti berlangganan.

4. Khawatir Privasi Akun

Kekhawatiran mengenai privasi atau keamanan informasi pribadi merupakan alasan lain di mana mungkin membuat pengguna memilih menghapus akun. Sebagian orang memiliki anggapan bahwa privasi akun di Karir.com bisa sewaktu-waktu mengalami kebocoran data. Padahal tidak sedemikian rupa, mengingat platform ini memberi keamanan akun penggunanya cukup ketat.

5. Pengalaman Buruk

Sebagai situs pencari kerja, Karir.com memang tidak luput dari kekurangannya dalam hal akses menuju situs mengalami kendala ataupun memberikan info lowongan kerja tidak lengkap. Sebagian pengguna nampaknya beberapa kali mengalami kejadian seperti platform tersebut sulit diakses. Oleh karena itu hal tersebut terkadang menjadi alasan seseorang menghapus akun.

6. Kurang Aktif

Penghapusan akun Karir.com juga dapat disebabkan alasan seperti pengguna kurang atau bahkan tidak aktif sama sekali. Latar belakang penghapusan akun seperti itu memang cukup jarang ditemui. Sebab, hampir seluruh pengguna Karir.com selalu aktif mencari kerja di platform ini hingga dirinya mendapatkan pekerjaan.

Cara Menghapus Akun Karir Com

Menghapus Akun Karir Com
Source: Istockphoto

Cara menghapus akun Karir.com memang dapat dilakukan dengan mudah melalui perangkat handphone maupun laptop. Namun sebagian besar pengguna hanya memahami cara mencari info lowongan kerja pada platform tersebut.

Apabila masih menggunakan Karir.com serta masih berlangganan berbayar, tentu dapat merugikan pengguna. Oleh karena itu dengan mengetahui cara penghapusan akun Karir.com bisa membuat kalian berhenti berlangganan.

  1. Login ke Situs: Langkah pertama silakan buka situs karir.com. Lalu, login menggunakan menggunakan email serta password yang benar.
  2. Akses Pengaturan Akun: Berikutnya cari opsi atau tautan mengarah ke Pengaturan atau Profil Saya.
  3. Cari Opsi Hapus Akun: Pada pengaturan, cari opsi di mana berkaitan pada menghapus atau menonaktifkan akun.
  4. Konfirmasi Identitas: Selanjutnya kalian akan diminta memasukkan Kata Sandi akun atau konfirmasi identitas lainnya untuk melanjutkan proses selanjutnya.
  5. Memilih Opsi Penghapusan Akun: Karir.com akan meminta penggunanya memilih alasan penghapusan akun. Pilih alasan sesuai maupun berikan masukan terhadap platform tersebut.
  6. Mengonfirmasi Penghapusan Akun: Setelah memilih opsi menghapus akun, pengguna diminta melakukan konfirmasi terlebih dahulu. Hal itu bertujuan guna memastikan penghapusan.
  7. Verifikasi Lewat Email: Kemudian Karir.com akan mengirimkan pesan berupa email ke akun Gmail terdaftar. Email ini berisi verifikasi menghapus akun. Oleh karena itu sebaiknya memeriksa secara berkala kotak masuk atau folder spam bila dibutuhkan.
  8. Konfirmasi Akhir: Setelah verifikasi, pastikan guna menerima konfirmasi bahwa akun Karir.com telah dihapus. Konfirmasi itu biasanya akan dikirimkan pihak platform tersebut lewat pesan email.

Perlu diketahui bahwa ketika kalian menerapkan cara menghapus akun di atas, maka harus memahami pula konsekuensi yang akan didapat. Dampak dari penghapusan ini membuat tidak dapat mengakses kembali ataupun mendaftar pekerjaan di Karir.com. Dengan begitu pastikan kembali bahwa keputusan kalian sudah tepat.

Lama Proses Menghapus Akun Karir Com

Lama Proses Menghapus Akun Karir Com 1
Source: Istockphoto

Berapa lama proses menghapus akun Karir.com? Sebenarnya untuk waktunya ini bisa dibilang tidak menentu. Namun kalian dapat menunggunya sementara waktu. Dapat dipastikan bahwa pihak Karir.com akan melakukan penghapusan akun pengguna pada hari atau jam kerja.

Pada dasarnya setiap pengembang memiliki kebijakan proses penghapusan akun berbeda. Namun sebagian besar akan memproses penghapusan akun dengan cepat, bahkan dapat menonaktifkan langsung sesuai permintaan pengguna tanpa perlu mengirimkan email ataupun konfirmasi.

Kesimpulan

Mungkin itu saja pembahasan mengenai cara menghapus akun Karir.com serta lama proses yang dibutuhkan. Perlu diingat kembali bahwa penghapusan itu membuat kalian tidak dapat melamar pekerjaan melalui platform tersebut. Namun menghapusnya juga dapat membuat pengguna berhenti berlangganan dari paket berbayar Karir.com.


Editor: Ari

Jangan lupa untuk kunjungi kami di Google News serta gabung Channel Telegram untuk mendapatkan informasi lowongan kerja terbaru.

Photo of author

Giring Erlangga

Giring Erlangga, lulusan S1 Universitas Gadjah Mada, telah membangun karir sebagai penulis topik pekerjaan dan profesi selama 5 tahun. Dengan keahlian dan dedikasi tinggi, ia menerjemahkan pengalaman dan pengetahuan akademisnya ke dalam tulisan yang inspiratif dan informatif, membantu banyak orang dalam merancang dan mengembangkan karier mereka.

Baca Juga